Terapi Bekam Basah berhubungan dengan Penurunan Tekanan Darah pada Penderita Hipertensi di Dusun Jegolan Kecamatan Paron Kabupaten Ngawi
Abstract
LatarmBelakang: Hipertensiamerupakanmpeningkatan tekanan darahmsecaramabnormal. Hipertensi bisa dikendalikan melalui pengobatan farmakologi maupun non farmakologi. Terapi bekam adalah salah satu pengobatan non farmakologi yang menstimulasi pengeluaran CPS dan NitritmOksida yangmberfungsimsebagai vasodilator pembuluh darah. Metode: DesainmPenelitianmyang digunakanmadalahmQuasi Experimentmdengan jumlahmsampel 32 penderita hipertensi secara purposive sampling. Hasil: Hasil uji statistik menunjukkan adanya pengaruhayangmsignifikan antara terapimbekam terhadapmtekanan darah pada penderita hipertensi (ρ-value 0.000). Bekam menstimulasi pengeluaran CPS dan Nitrit Oksidan yang berperanmmdalam penurunanbbtekanannndarah. Kesimpulan: Bekam dapat dijadikan sebagai pengobatan non farmakologis atau terapiakomplementerauntukamenurunkan tekanan darahipadaapenderitaahipertensi.